Ilustrasi pengukuran kolesterol
Ilustrasi pengukuran kolesterol ( designer491)

Dijamin Kadar Kolesterol Stabil, Dokter Sarankan Cara Ini Selama Puasa

29 April 2022 09:46 WIB

Selain itu, banyak minum air putih untuk menghindari dehidrasi saat puasa.

Sementara, makanan yang sebaiknya dihindari saat berbuka adalah yang mengandung banyak gula murni tanpa serat, serta makanan yang tinggi lemak jenuh.

Hindari pula minuman manis seperti minuman berkarbonasi, dan berkafein misalnya kopi.

Perlu diketahui, kolesterol naik dapat disebabkan asupan harian atau dari produksi organ hati.

Kadar kolesterol dalam tubuh naik, juga dikarenakan asupan makanan yang mengandung kadar lemak jenuh tinggi seperti produk susu, daging, cokelat, serta kue-kue manis.

Ia menjelaskan, sumber kolesterol tertinggi paling sering terjadi pada saat berbuka puasa secara berlebih.

Artinya, makanan yang dikonsumsi selama berbuka melebihi kebutuhan tubuh.

Jadi, itulah cara menjaga kadar kolesterol selama puasa ya.

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053229879/kadar-kolesterol-pasti-stabil-dokter-sarankan-satu-cara-sederhana-ini-selama-puasa?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm