Daun bawang secukupnya, iris kecil-kecil
Garam dan merica bubuk secukupnya
Air secukupnya, gunakan hanya sampai adonan tepung mengenta tidak terlalu cair dan bisa dibentuk bagus.
Cara membuat dadar jagung jawa timur
Separuh jagung pipil bisa dihaluskan dengan blender atau diulek, separuhnya bisa digunakan utuh.
Campurkan jagung dengan semua bahan lainnya, aduk rata. Cicipi sebelum digoreng untuk mengoreksi rasanya.
Goreng sampa dua sisinya kecokelatan. Sajikan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Dadar Jagung Jawa Timur, Tidak Lembek Walau Sudah Dingin", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2022/06/08/190300475/resep-dadar-jagung-jawa-timur-tidak-lembek-walau-sudah-dingin.