Ilustrasi orak-arik tahu
Ilustrasi orak-arik tahu ( PEXELS/SABUR AHMED JISHAN)

Cukup 10 Menit, Berikut Cara Membuat Orak - Arik Tahu Roti Gandum

12 Juni 2022 15:41 WIB

SonoraBangka.id - Tahu merupakan bahan makanan serbaguna untuk berbagai macam hidangan, selain itu sehat karena banyak mengandung nutrisi. Tahu bisa menjadi sumber protein dan karbohidrat, cocok untuk menu sarapan penambah energi. Kamu bisa mengolah tahu menjadi masakan yang cepat dan praktis hanya beberapa menit saja. Sebelum mulai memasak simak resep orak-arik tahu dan roti gandum, membutuhkan waktu masak sepuluh menit saja, dikutip dari lama Bbcgoodfood.com.

Resep orak-arik tahu dan roti gandum

Bahan:

1 sdm minyak goreng

1 buah bawang bombai ukuran kecil, iris halus

1 siung bawang putih, geprek

1 sdt kunyit

1 sdt jinten

1 sdt paprika bubuk atau cabai bubuk

Garam dan merica secukupnya

280 gram tahu

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm