Ilustrasi pie buah creamy, pisang kacang.
Ilustrasi pie buah creamy, pisang kacang. ( Dok. Sajian Sedap)

Bisa Untuk Ide Jualan, Berikut Cara Membuat Pie Pisang Kacang

21 Juli 2022 06:29 WIB

Bahan crumble:

25 gram kacang tangah, sangrai, haluskan

25 gram mentega tawar

25 gram tepung terigu

20 gram maizena

1 sendok teh gula tepung

1/8 sendok teh garam

Cara membuat pie pisang kacang: 

1. Bikin crumblenya dulu. Aduk semua bahan sampai berbutir kasar lalu dinginkan di kulkas. 

2. Lanjutkan membuat kulir. Aduk rata mentega tawar, gula tepung, garam, tepung terigu, dan baking powder. 

3. Masukkan kuning telur dan air es lalu aduk sampai bergumpal. Dinginkan di kulkas selama 15 menit. 

4. Jika adonan sudah dingin, cubit sedikit adonan dan pipihkan di cetakan pie. Tusuk-tutuk adonan dengan garpu. 

5. Panggang kulie pie selama 30 menit dengan suhu 170 derajat Celcius sampai matang. 

6. Sambil tunggu pie matang, bikin isian pie. Rebus susu, maizena, garam, dan gula pasir sambil diaduk hingga mengental. 

7. Masukkan pisang dan pasta moka, aduk rata. Matikan api kompor. Masukkan krim kental dan aduk rata. Biarkan hangat, lalu masukkan telur. Aduk rata lagi. 

8. Jika kulit pie sudah matang, keluarkan. Semprotkan isian pie ke dalam kulit pie. Taburkan  crumble. Panggang lagi selama 25 menit dengan suhu 170 derajat Celcius.   

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Pie Buah Creamy Pisang Kacang, Bisa Jadi Ide Jualan Makanan ", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2022/07/20/193200275/resep-pie-buah-creamy-pisang-kacang-bisa-jadi-ide-jualan-makanan-?page=all#page2.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm