ilustrasi kondisi keuangan sedang kacau
ilustrasi kondisi keuangan sedang kacau ( Shutterstock)

Jangan Terulang, Ini 7 Kesalahan yang Bikin Susah Kaya. Mau Tahu?

19 Agustus 2022 08:46 WIB

Untuk menghindari kesalahan ini, jadwalkan evaluasi anggaran setiap bulan. Jujurlah pada diri sendiri mengapa tujuan keuangan Sahabat NOVA meleset.

Untuk diketahui, anggaran yang baik adalah ketika ada keseimbangan antara tujuan keuangan dengan kehidupan yang kita jalani setiap hari.

5. Tidak memperbarui anggaran

Sesukses apapun kita mengelola keuangan, tetap saja anggaran harus diperbarui secara rutin.

Waktu ideal untuk evaluasi anggaran adalah setiap akhir kuartal pada tahun anggaran yang kita tetapkan.

Kita juga bisa mengevaluasi anggaran ketika ada perubahan dalam hidup, misalnya setelah promosi jabatan, pindah tempat tinggal, atau ketika ada perubahan besar yang tak diduga terkait pengeluaran. 

6. Tidak menabung untuk pensiun

Meski waktu pensiun masih lama, kita harus mempersiapkannya dari sekarang.

Pastikan apakah instansi tempat kita bekerja memberikan tunjangan pensiun. Kalau tidak, maka mulailah membuat tabungan pensiun.

7. Memangkas anggaran hiburan

Walaupun kita harus membayar cicilan dan tagihan, jangan lupa untuk tetap menganggarkan dana untuk menikmati hidup dan bersenang-senang.

Nah perlu diingat, kita juga berhak rileks dan menikmati hidup, seperti nonton di bioskop, nongkrong di kafe, atau berbelanja.

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/052331993/7-kesalahan-yang-bikin-nggak-pintar-atur-uang-ini-bikin-susah-kaya-jangan-diulangi?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm