Ilustrasi
Ilustrasi ( iStockphoto)

Berikan Kesan Pertama yang Baik kepada Calon Mertua dengan 5 Tips Ini

31 Agustus 2022 15:57 WIB

4. Tidak bercumbu dengan pasangan

Calon mertua sudah tau jika kamu adalah pasangan anaknya, tapi ini bukan berarti kamu bisa bebas bercumbu, ciuman, berpelukan, atau bergandengan tangan sepanjang waktu.

Hal ini akan membuat mereka merasa canggung dan suasana pertemuan menjadi kurang nyaman karena tingkah kalian berdua.

Tunjukkan rasa hormat, tata krama, dan kembali ke niat pertama untuk berkenalan dengan calon mertua.

5. Memberi hadiah

Saat pertemuan pertama, memberikan hadiah kepada calon mertua akan membuat kesan tersendiri. Memang poin ini tidak wajib, tapi membuat kesan pertama jauh lebih baik

Diskusikan dengan pasangan tentang makanan atau benda apa yang disukai oleh orang tuanya, dan berikan itu saat kamu bertemu dengan mereka.

Memberi hadiah akan membuat perbedaan besar, sebab hal ini menunjukan bahwa kamu benar-benar peduli dan memerhatikan mereka. 

Selamat mencoba ya!

Artikel ini telah terbit di https://www.parapuan.co/read/532910615/5-tips-memberikan-kesan-pertama-yang-baik-kepada-calon-mertua?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm