Ilustrasi kue perut ayam, jajanan jadul untuk camilan di rumah.
Ilustrasi kue perut ayam, jajanan jadul untuk camilan di rumah. ( DOK.SAJIANSEDAP)

Buat Nostalgia, Berikut Resep Jajanan Jadul Perut Ayam Berserat

1 September 2022 12:24 WIB

Minyak secukupnya

Cara membuat perut ayam 

1. Siapkan wadah bersih, tuang gula, telur, dan garam. Kocok hingga tercampur dan masukkan pisang ke dalamnya. 

2. Tuang air kelapa dan air biasa sedikit demi sedikit sambil diselingi dengan tepung terigu. Campur hingga rata, tambahkan vanili dan aduk. Diamkan hingga 30 menit.

3. Masukkan adonan ke dalam plastik segitiga, gunting bagian ujungnya. Semprotkan adonan melingkar di atas minyak panas.

4. Goreng hingga berwarna kuning. Angkat dan tiriskan. Sajikan perut ayam dan nikmati selagi hangat. 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Perut Ayam Berserat, Jajanan Jadul Bikin Nostalgia", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2022/09/01/090300275/resep-perut-ayam-berserat-jajanan-jadul-bikin-nostalgia.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm