Ilustrasi puding roti gurih.
Ilustrasi puding roti gurih. ( Dok. Shutterstock/zoryanchik)

Tambah Bayam Dan Jamur, Berikut Cara Membuat Puding Roti Yang Gurih

13 September 2022 21:46 WIB

SonoraBangka.id - Resep puding roti kali ini sedikit berbeda dengan puding roti pada umumnya,  karena menggunakan sayuran yaitu jamur dan bayam. Resep puding roti gurih ini cocok buat kamu yang bingung mengolah roti tawar sisa. Kamu juga bisa menggunakan roti sourdough yang terbuat dari ragi alami, karena dapat menyerap cairan pada sayuran dengan lebih baik. Melansir dari Good House Keeping, ini dia resep puding roti gurih.

Resep puding roti gurih 

Bahan:

2 sdm minyak zaitun

28 gram jamur kancing, iris

12 telur yang besar (jumlah bisa dikurangi)

236 mililiter susu

1 sendok teh mayones

1 sendok teh pala yang baru digiling

garam secukupnya

lada secukupnya

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm