Ilustrasi bayi tidur
Ilustrasi bayi tidur ( javi_indy )

Ibu Harus Tahu, Ini Pola Tidur Bayi untuk Perkembangan Si Kecil

22 November 2022 10:47 WIB

Pola Tidur Bayi 3 Bulan

- Bayi bangun dan tidur di malam serta siang hari

- Waktu tidur total bervariasi mulai dari 8-18 jam

- Waktu tidur biasanya singkat karena harus menyusu dan diganti popok secara reguler

- Bayi tidur dalam mode 'tidur aktif' dan mudah terbangun

Pola Tidur bayi 6 Bulan

- Bayi butuh 3 kali tidur siang, masing-masing 30 menit sampai 2 jam

- Waktu tidur total 14-14 jam dalam sehari

- Anak mulai masuk mode 'tidur tenang'

- Anak masih sering bangun di malam hari

Nah, bagi Anda calon ibu semoga bisa membantu ya!

Artikel ini telah terbit di https://nakita.grid.id/read/023582360/pola-tidur-bayi-untuk-perkembangan-si-kecil-simak-berikut-ini?page=all

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm