1/2 ekor ayam
2 siung bawang putih, dihaluskan
3.000 ml air
1/2 sendok makan garam
1/2 sendok teh merica bubuk
500 ml minyak untuk menggoreng
Bahan pelengkap:
1 batang daun bawang, diiris halus
4 sendok makan bawang goreng
8 sendok teh kecap asin
Cara membuat bubur bayam:
1. Rebus ayam, bawang putih, air, garam, merica bubuk sampai ayam empuk. Angkat ayam. Saring kaldunya untuk bahan bubur. Goreng ayam sampai kecokelatan lalu suwir. Sisihkan.
2. Rebus beras dengan kaldu ayam. Masukkan garam dan merica. Aduk rata.
3. Jika bubur sudah kental, masukkan bayam dan jagung manis pipil. Sajikan bubur dengan suwiran ayam, daun bawang, bawang goreng, dan kecap asin.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Bubur Bayam, Makanan Bergizi untuk yang Sedang Kurang Sehat ", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2022/12/13/171905575/resep-bubur-bayam-makanan-bergizi-untuk-yang-sedang-kurang-sehat.