Ilustrasi asam padeh daging khas Minang.
Ilustrasi asam padeh daging khas Minang. ( SHUTTERSTOCK/HUSNI)

Berkuah Kental, Berikut Resep Asam Padeh Daging Khas Sumatera Barat

19 Desember 2022 20:44 WIB

SonoraBangka.id - Asam padeh atau asam pedas daging merupakan salah satu olahan daging sapi asal Sumatera Barat.  Cita rasa dari asam padeh daging ini gurih dengan daging empuk, bumbu meresap, dan kuah yang kental.  Dilansir dari buku "Another Cooking With Love- Secret Recipes By Icha Irawan" (2022) oleh Icha Irawan terbitan PT Gramedia Pustaka Utama, olah potongan daging dengan bumbu khas. 

Resep asam padeh daging 

Bahan 

500 gram daging, potong 

2 buah kentang, belah 4 

2 buah asam kandis

1/2 buah pala, memarkan 

1 batang serai 

2 lembar daun salam 

4 lembar daun jeruk 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm