Ilustrasi sayap ayam goreng renyah dengan tepung roti.
Ilustrasi sayap ayam goreng renyah dengan tepung roti. ( DOK.SHUTTERSTOCK/forden)

Pakai Tepung Roti, Berikut Ini Cara Membuat Sayap Ayam Goreng

12 Januari 2023 12:13 WIB

Bahan celupan 

100 ml air es

50 gram tepung multiguna

Bahan tepung multiguna

250 gram tepung terigu protein sedang

20 gram custard powder

25 gram tepung garing

1 sdt garam 

1/2 sdt merica bubuk 

100 gram tepung roti warna orange

Cara membuat sayap ayam goreng

1. Lumuri sayap ayam dengan air jeruk lemon, garam, merica bubuk, bawang putih, dan putih telur. Diamkan selama lima menit hingga bumbu meresap. 

2. Masukkan sayap ayam berbumbu ke dalam adonan celupan. Gulingkan ke dalam tepung multiguna, lakukan hingga adonan habis. 

3. Goreng ke dalam minyak panas sedang hingga matang dan warnanya kuning kecoklatan. Sajikan sayap ayam goreng dengan saus sambal. 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Sayap Ayam Goreng Krispi, Pakai Tepung Roti", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/01/12/110900275/resep-sayap-ayam-goreng-krispi-pakai-tepung-roti.
Penulis : Alma Erin Mentari
Editor : Alma Erin Mentari

Kompascom+ baca berita tanpa iklan: https://kmp.im/plus6
Download aplikasi: https://kmp.im/app6

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm