Ilustrasi haus
Ilustrasi haus ( Freepik.com )

Ternyata Mudah, Lakukan Ini Saja Untuk Hilangkan Haus Saat Puasa

20 Maret 2023 13:55 WIB

SonoraBangka.id - Tinggal menghitung hari, kita akan memasuki bulan puasa Ramadan.

Saat menjalani ibadah puasa, kita pasti akan merasakan rasa haus dan lapar.

Ya, awalaupun sudah sahur, rasa haus seringkali muncul apalagi jika kita berkegiatan di luar ruangan dengan cahaya matahari yang panas.

Tapi, tenang! Tetap ada cara menghilangkan haus saat puasa yang bisa kita lakukan.

Apa saja cara menghilangkan haus saat puasa? Simak selengkapnya berikut ini.

1. Hindari aktivitas yang membuat berkeringat

Cara menghilangkan haus saat puasa yang pertama adalah dengan tidak melakukan aktivitas yang membuat badan berkeringat.

Olahraga agresif, paparan sinar matahari, dan perubahan suhu yang drastis bisa membuat air di tubuh menguap.

Menjaga suhu tubuh saat kita sedang berpuasa merupakan hal yang penting.

Lebih baik lakukan aktivitas berat setelah Sahabat NOVA berbuka puasa.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm