Orang yang perfeksionis seringkali membuat risih orang-orang di sekitarnya karena selalu mengutamakan kesempurnaan
Orang yang perfeksionis seringkali membuat risih orang-orang di sekitarnya karena selalu mengutamakan kesempurnaan ( mentatdgt )

Tak Hanya Takut Melakukan Kesalahan, Ini Bahaya jadi Orang Terlalu Perfeksionis

29 Maret 2023 17:27 WIB

SonoraBangka.id - Apakah kamu ingin selalu segala hal berjalan sesuai harapan, bahkan hingga ke detail terkecil sekali pun?

Jika iya, bisa jadi kamu merupakan seseorang yang perfeksionis.

Meski memastikan semua berjalan sesuai harapan, menjadi seorang yang perfeksionis sering kali dianggap sebagai hal yang positif.

Seseorang mungkin menggambarkan dirinya memiliki standar yang tinggi, unggul, dan pekerja keras, tetapi sebenarnya ada dua jenis perfeksionis positif dan negatif.

Perfeksionis positif biasanya berorientasi pada pencapaian dan ingin meraih kesuksesan.

Sedangkan untuk perfeksionis negatif, ini lebih berorientasi pada kegagalan dan tidak ingin mengalah.

Selain itu, Kawan Puan juga perlu tahu nih bahwa menjadi perfeksionis juga memiliki bahaya tersendiri. 

Mengutip dari Brightsideberikut bahaya jika kamu menjadi terlalu perfeksionis!

1. Selalu menuntut kesempurnaan

Tanpa sadar, seseorang yang terlalu perfeksionis menuntut kesempurnaan di setiap hal.

SumberParapuan.co
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm