Ilustrasi botok.
Ilustrasi botok. ( DOK. SHUTTERSTOCK/E DEWI AMBARWATI)

Sajikan Selagi Hangat, Berikut Cara Membuat Botok Tahu Tempe

6 April 2023 06:37 WIB

SonoraBangka.id - Botok merupakan makanan tradisional khas Jawa yang biasa dimakan sebagai lauk. Jenis botok bermacam-macam, seperti botok lamtoro, botok ikan asin, botok ayam, botok tahu, dan botok tempe. Kali ini, ada resep botok tahu dan tempe. Kamu bisa menyajikan botok sebagai sajian buka puasa. Ikuti resep botok tahu tempe dikutip dari buku “100 Resep Pepes” (2010) karya Dapur Alma terbitan PT Gramedia Pustaka Utama. 

Resep botok tahu tempe

Bahan

5 buah bawang merah, iris tipis

3 siung bawang putih, iris tipis

2 buah cabai merah, iris tipis

2 buah cabai hijau, iris tipis

2 batang serai, iris

3 buah belimbing sayur, potong-potong

1 buah tempe, potong dadu

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm