Ilustrasi bolu kukus pandan.
Ilustrasi bolu kukus pandan. ( SHUTTERSTOCK/RBagusdiani)

Kue Irit Telur, Berikut Cara Membuat Bolu Kukus Pandan Cokelat

10 Mei 2023 20:25 WIB

200 ml air soda

Pasta cokelat secukupnya

Pasta pandan secukupnya

Cara membuat bolu kukus pandan cokelat

1. Kocok telur, gula pasir, dan cake emulsifier sampai putih dan mengembang. Masukkan terigu, susu bubuk, garam, dan vanili. Kocok kembali sambil terus dituangi air soda.

2. Bagi adonan menjadi dua. Satu bagian diberi pasta cokelat dan satu bagian lain diberi pasta pandan.

3. Panaskan dandang, alasi cetakan dengan paper cup, masukkan adonan, kukus sampai matang selama 15 menit. Jangan buka tutup kukusan selama bolu dimasak. Angkat, sajikan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Bolu Kukus Pandan Cokelat, Kue Irit Telur Cuma 2 Butir", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/05/09/180600475/resep-bolu-kukus-pandan-cokelat-kue-irit-telur-cuma-2-butir.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm