Ilustrasi ibu menyusui
Ilustrasi ibu menyusui ( )

Hindari Ini, 10 Pantangan Ibu Menyusui yang Tidak Boleh Dilakukan

17 Mei 2023 19:30 WIB

Selain itu, terlalu banyak asupan ASI yang diterima bayi juga dapat menyebabkannya kekenyangan hingga karies menyusui sejak dini.

7. Terlalu Stres

Setelah melahirkan, sebagian besar Moms tentu akan merasakan yang namanya baby blues.

Bahkan, beberapa diantaranya bisa mengalami depresi pasca melahirkan (postpartum depression), yang dapat menyebabkan kadar kortisol meningkat drastis.

Moms harus tahu, kortisol diketahui memiliki hubungan erat dengan menurunnya suplai ASI.

Maka dari itu, Moms perlu menenangkan diri sebanyak mungkin agar aktivitas menyusui bisa menjadi aktivitas yang menyenangkan.

Selain itu, bayi juga bisa mendapat asupan harian yang cukup untuk mendukung tumbuh kembangnya.

8. Mengabaikan Kesehatan

Banyak ibu menyusui yang terserang beberapa masalah kesehatan, seperti diabetes, tiroid, hipertensi, dan lain-lain.

Apabila Moms memang memiliki riwayat penyakit ini, segera cari bantuan medis secepat mungkin.

Sebab, kesehatan yang buruk akan berdampak pada suplai ASI kedepannya, Moms.

9. Mengonsumsi Rempah-rempahan

Meski ada beberapa bumbu dapur yang bermanfaat untuk meningkatkan suplai ASI, sebaiknya konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter laktasi.

Pasalnya, ada beberapa bumbu dapur yang berdampak pada suplai ASI itu sendiri kedepannya.

10. Mengonsumsi Kafein/Alkohol Berlebihan

Pantangan ibu menyusui yang terakhir ini juga wajib Moms hindari jauh-jauh, karena dapat berdampak buruk pada produksi ASI.

Bahkan, merokok pun dilarang selama masa menyusui.

Jadi, dengan menghindari pantangan-pantangan menyusui di atas, niscaya produksi ASI semakin lancar dan menyusui akan menjadi pengalaman yang menyenangkan.

Artikel ini telah terbit di https://nakita.grid.id/read/023788194/10-pantangan-ibu-menyusui-yang-harus-dihindari-tolong-jangan-lakukan?page=all

Sumbernakita.grid.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm