Ilustrasi mengelola keuangan
Ilustrasi mengelola keuangan ( Dok. HaloMoney.co.id, diaryperempuan.com)

Ini 7 Tips Kelola Gaji dengan Bijak, Pengeluaran Ini Wajib Jadi Prioritas

26 Mei 2023 13:48 WIB

Mulailah sejak dini dan konsisten dalam berinvestasi, sehingga masa pensiunmu dapat terjamin dan kamu lebih tenang menatap masa depan.

6. Lindungi Kesehatan Keuanganmu

Pastikan kamu memiliki perlindungan asuransi yang memadai, seperti asuransi kesehatan dan asuransi jiwa.

Dengan memiliki perlindungan yang memadai, kamu bisa melindungi diri dan keluarga dari kemungkinan kejadian tak terduga yang "merusak" cash flow.

7. Perbarui dan Pantau Anggaran

Terakhir, sesuaikan rencana anggaran secara teratur dengan perubahan keuangan dan tujuan finansialmu.

Pantau pengeluaran dan selalu tinjau apakah ada area di mana kamu dapat mengurangi pengeluaran atau meningkatkan tabungan.

Kiranya, dengan langkah-langkah di atas kamu dapat memastikan keuangan tetap aman dan stabil, serta bisa meraih kebebasan finansial di masa depan.

Ya, semoga saja informasi di atas bisa manfaat dan menambah wawasan kita ya.

Artikel ini telah terbit di https://www.parapuan.co/read/533795153/7-tips-kelola-gaji-dengan-bijak-pengeluaran-ini-wajib-jadi-prioritas?page=all

SumberParapuan.co
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm