ilustrasi ting-ting kacang.
ilustrasi ting-ting kacang. ( SHUTTERSTOCK/Alvin Tjahyana)

Camilan Khas Jawa Tengah, Berikut Cara Membuat Ting - Ting Kacang

1 Juni 2023 07:10 WIB

Cara membuat ting-ting kacang

1. Masak margarin, gula, air, dan air jeruk nipis hingga larut serta berubah warna kecoklatan seperti karamel dengan api kecil. Angkat dari kompor.

2. Masukkan kacang tanah, wijen, dan mentega. Aduk secara cepat dan merata.

3. Olesi loyang datar dengan mentega. Tuang adonan kacang ke dalam loyang datar. Ratakan dan padatkan. 

4. Potong-potong sesuai selera dengan pisau yang telah diolesi oleh minyak selagi adonan masih hangat. Diamkan hingga dingin dan mengeras.

5. Lepaskan ting-ting dari loyang dan patahkan sesuai garis potongan. Ting-ting kacang siap untuk disajikan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Ting-ting Kacang, Camilan Khas Jawa Tengah ", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/05/31/170500175/resep-ting-ting-kacang-camilan-khas-jawa-tengah-.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm