Ilustrasi rawon.
Ilustrasi rawon. ( Dok. Shutterstock/Odua Images)

Berkuah pekat Dan Layak Jual, Berikut Ini Cara Membuat Rawon

20 Juni 2023 13:11 WIB

Pelengkap:

100 gram taoge pendek 

Telur asin

Sambal terasi

Kerupuk udang

Cara membuat rawon:

1. Rebus daging dalam air secukupnya hingga mendidih, tutup panci, kecilkan apinya dan teruskan merebus hingga empuk.

2. Tiriskan daging, ukur kaldunya sebanyak 1.250 mililiter. Bila kurang, tambahkan air panas secukupnya. Iris daging ukuran 1 x 1 x 2 sentimeter, masukkan kembali ke dalam kaldu pada panci.

3. Panaskan minyak, tumis bumbu halus, lengkuas, serai, dan daun jeruk hingga berbau harum, angkat. Masukkan tumisan ke dalam panci daging.  Setelah mendidih, kecilkan api dan terus masak hingga bumbu terserap daging dan cukup matang, angkat.

4. Penyajian: taruh rawon dalam mangkuk saji, hidangkan dengan taoge, telur asin, sambal terasi, dan kerupuk udang.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Rawon, Kuah Pekat Layak Jual", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/06/19/190300575/resep-rawon-kuah-pekat-layak-jual.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm