Ilustrasi dendeng balado.
Ilustrasi dendeng balado. ( SHUTTERSTOCK/Michaelnero)

Renyah Pedasnya Pas, Berikut Cara Membuat Dendeng Kambing Balado

2 Juli 2023 06:37 WIB

6 sdm minyak untuk menumis

4 lembar daun jeruk purut

1 sdt garam

Cara membuat dendeng kambing balado

1. Remas daging kambing dengan campuran air jeruk nipis dan garam, biarkan selama 10 menit.

2. Bentangkan daging di atas loyang datar. Jemur hingga setengah kering atau panggang dalam oven sampai air habis.

3. Goreng daging dalam minyak panas sampai matang dan kering. Angkat dan tiriskan.

4. Bumbu balado: Ambil sedikit minyak sisa menggoreng daging. Panaskan dan tumis bawang merah sampai kuning.

5. Tambahkan cabai merah tumbuk dan daun jeruk. Beri air jeruk nipis dan garam.

6. Masukkan daging goreng, aduk rata. Angkat dan hidangkan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Dendeng Kambing Balado Renyah dan Pedasnya Pas", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/06/30/100900775/resep-dendeng-kambing-balado-renyah-dan-pedasnya-pas.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm