ilustrasi kroket kentang.
ilustrasi kroket kentang. ( SHUTTERSTOCK/nelea33)

Sajikan Hangat Dengan Saus, Berikut Cara Membuat Kroket Tahu Seafood

15 Agustus 2023 13:06 WIB

SonoraBangka.id -  Mempunyai kentang dan tahu di rumah? Kamu bisa membuat kroket tahu dengan isian seafood. Kroket tahu seafood ini dibuat dengan bahan udang, cumi, bawang putih, tahu, kentang, merica, susu bubuk, garam, pala, tomat, telur, tepung panir, dan garam. Kroket tahu seafood dapat dijadikan camilan di rumah, sajikan hangat dengan saus sambal atau tomat. Simak resep kroket tahu seafood berikut ini, dikutip dari buku "Bukan Sekadar Tahu Goreng Biasa" (2013) karya Dewi Untari terbitan PT Gramedia Pustaka Utama.

Resep kroket tahu seafood

Bahan kulit:

500 gram kentang, kukus, haluskan

2 sdm susu bubuk

1/2 sdt garam

1/2 sdt merica bubuk

1/2 sdt pala bubuk

Bahan isi:

200 gram udang, kupas, cincang kasar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm