200 ml air
1/2 sendok teh air jeruk nipis
1 sendok makan minyak, untuk menumis
Bumbu halus:
8 butir bawang merah
6 buah cabai merah keriting
4 butir cabai rawit merah
2 buah cabai merah besar
Cara membuat tumis cakalang suwir:
1. Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan daun pandan, daun jeruk, kemangi, dan tomat.
2. Masukkan ikan cakalang, air, garam, gula. Aduk sampai kering.
3. Sesaat sebelum diangkat, masukkan air jeruk nipis. Aduk rata semuanya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Tumis Cakalang Suwir, Bisa Jadi Stok Lauk atau Ide Jualan ", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/08/14/162340175/resep-tumis-cakalang-suwir-bisa-jadi-stok-lauk-atau-ide-jualan.