1 sdm tepung maizena, cairkan
1/2 sdt garam
Bahan pelengkap
10 lembar roti tawar, potong dadu
250 gram mutiara sagu, siap pakai
4 buah alpukat matang
5 buah nangka, potong
Meises cokelat secukupnya
Susu kental manis secukupnya
1. Rebus santan, daun pandan, gula, dan garam. Aduk hingga semuanya tercampur rata dan mendidih. Masukkan larutan maizena dan aduk hingga mengental.
2. Tambah dengan kelapa muda, aduk, dan tuang dalam wadah. Simpan dalam lemari es hingga menjadi keras. Keluarkan adonan es krim jadul, blender atau mikser hingga lembut, simpan kembali hingga mengeras.
3. Lakukan proses melembutkan adonan dengan mikser atau blender kemudian masukkan ke dalam lemari es hingga tiga sampai empat kali.
4. Kalau es podeng sudah mengeras dan teksturnya lembut, siapkan gelas saji dan susun bahan pelengkap lainnya.
5. Masukkan es di atasnya dan hias dengan meises dan susu kental manis. Nikmati untuk suguhan dingin di rumah.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Es Podeng Jadul, Segar Gurih Pakai Santan", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/10/18/090300175/resep-es-podeng-jadul-segar-gurih-pakai-santan.