Ilustrasi rendang telur puyuh.
Ilustrasi rendang telur puyuh. ( SHUTTERSTOCK/FIRST RESOURCES)

Bumbu Terasa Rempahnya, Berikut Cara Membuat Rendang Telur Puyuh

21 Oktober 2023 17:54 WIB

Irisan 1 sdm bawang putih

1 sdm kemiri giling

Irisan 1 sdm lengkuas

Irisan 1 sdt jahe

1 sdm garam

Bumbu lainnya:

2 mata asam kandis

2 lembar daun jeruk

2 lembar daun salam

1 lembar daun kunyit

1 sdm gula merah

Cara membuat rendang telur puyuh:

1. Panaskan wajan.

2. Masukkan bumbu yang sudah dihaluskan dan bumbu lainnya, tumis tanpa minyak hingga keluar aroma harum.

3. Tuangi santan, masak dengan api sedang hingga santan mendidih dan tidak pecah.

4. Masukkan telur puyuh yang sudah direbus dan dikupas, masak kembali hingga santan agak menyusut dan telur puyuh matang.

5. Masukkan parutan kelapa yang sudah disangrai.

6. Aduk-aduk kembali dan masak sejenak hingga bumbu tercampur rata dan santan benar-benar menyusut. Angkat.

7. Hidangkan rendang telur puyuh sebagai lauk lainnya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Rendang Telur Puyuh, Bumbu Terasa Rempahnya", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2023/10/20/190500975/resep-rendang-telur-puyuh-bumbu-terasa-rempahnya.


6

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm