Cara menghilangkan noda kuning di sepatu putih pakai tisu
Cara menghilangkan noda kuning di sepatu putih pakai tisu ( Dok. NAKITA.ID)

Pasti Kinclong!Teknik Ini Ampuh Menghilangkan Noda Kuning di Sepatu Putih, Cuma Butuh Tisu

28 Oktober 2023 09:39 WIB

Ini adalah bagian terpenting dalam menghilangkan noda kuning di sepatu putih, yakni dengan membungkusnya pakai tisu. 

Pastikan Sahabat NOVA menutupi semua bagian sepatu dan biarkan bagian dalamnya tetap terbuka.

Agar sepatu tertutupi alias terbungkus dengan sempurna, gunakan beberapa lapis tisu yang sudah sedikit dibasahi.

Tekan-tekan tisu agar lebih merekat dan menarik kotoran yang ada di sepatu putih.

5. Jangan Jemur di Bawah Sinar Matahari Langsung

Jika sudah selesai membungkus atau menutupi seluruh bagian (kecuali bagian dalamnya), jemurlah sepatu putih.

Hindari menjemut di sinar matahari langsung, karena itu bisa merusak kulit atau bahan sepatu.

Kita cukup letakkan sepatu di teras atau bagian belakang rumah yang berkanopi.

Jika lapisan tisu telah mengering, Sahabat NOVA cuma tinggal melepaskannya dari sepatu putih itu.

Sepatu putih pun  akan kembali bersih serta terbebas dari noda kuning yang membandel.

Nah, itulah cara menghilangkan noda kuning di sepatu putih dengan menggunakan tisu.

Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053928549/cuma-butuh-tisu-teknik-ini-ampuh-menghilangkan-noda-kuning-di-sepatu-putih-auto-kinclong?page=all

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm