Ilustrasi woku belanga ikan mas.
Ilustrasi woku belanga ikan mas. ( DOK.SHUTTERSTOCK/Edgunn)

Berikut Cara Membuat Woku Belanga Ikan Mas Khas Manado, Asam Pedas

29 Oktober 2023 14:06 WIB

SonoraBangka.id - Woku merupakan masakan khas Manado yang terbuat dari bumbu seperti cabai, bawang merah, daun jeruk, dan jahe. Spesialnya lagi, woku biasanya dimasak dalam belanga atau wadah dari tanah liat sehingga memiliki cita rasa harum yang khas. Namun, kamu bisa membuatnya di rumah dengan menggunakan panci.

Pada resep woku yang satu ini menggunakan ikan mas 800 gram yang dipotong sesuai selera. Jika kamu ingin menikmati menu masakan berkuah asam pedas, ikuti resepnya dari buku "Koleksi 120 Resep Masakan Ikan & Hasil Laut Lainnya" (2016) oleh Yasa Boga terbitan Gramedia Pustaka Utama. Bikin untuk 3-4 porsi makan.

Resep woku belanga ikan mas

Bahan

1 ekor atau sekitar

800 gram ikan mas, potong sesuai selera

2 batang serai memarkan

1 lembar daun kunyit

2-3 batang daun bawang potong 2 cm

5 lmebar daun jeruk purut tanpa tulang

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm