Ilustrasi sayur asem.
Ilustrasi sayur asem. ( Rembolle)

Berkuah Pekat yang Segar, Berikut Cara Membuat Sayur Asem Sunda

13 November 2023 21:33 WIB

SonoraBangka.id - Sayur asem bandung atau sayur asem sunda terkenal dengan kuah pekat kemerahannya. Kali ini, sayur asemnya semakin spesial. Kamu bisa tambahkan potongan tetelan ke dalam masakan.

Sayur asem sunda biasanya disajikan dengan ayam goreng atau lalapan sebagai pelengkapnya. Simak resep sayur asem sunda dari buku "Wisata Kuliner Makanan Daerah Khas Bandung" (2013) oleh Miftah Sanaji terbitan Gramedia Pustaka Utama berikut ini. 

Resep sayur asem sunda

Bahan:

2 liter air

100 gr tetelan, potong dadu

2 lembar daun salam

2 cm lengkuas, keprek

5 buah kacang panjang, potong-potong

1 genggam kacang tanah

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm