Ilustrasi teh hijau, manfaat teh hijau untuk kesehatan(iStockphoto/kuppa_rock)
Ilustrasi teh hijau, manfaat teh hijau untuk kesehatan(iStockphoto/kuppa_rock) ( KOMPAS.COM)

Air Rendaman dan Rebusan untuk Turunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas

27 Mei 2024 17:33 WIB

Vitamin C dan antioksidan dalam buah lemon mampu meningkatkan fungsi hati untuk mencerna lemak dalam tubuh.

Selain itu, asam sitrat dalam air lemon juga merangsang pembentukan enzim pencernaan sehingga membantu memecah makanan.

Konsumsi air lemon di cuaca panas juga membantu tubuh tetap terhidrasi. Minuman ini bisa dipadukan dengan es untuk menambah kesegaran atau disajikan secara hangat di pagi hari saat perut kosong.

2. Teh jahe

Jahe adalah rempah yang ditemukan di Indonesia dan berkhasiat membantu menurunkan berat badan.

Rempah satu ini dapat meningkatkan metabolisme tubuh secara signifikan karena memiliki sifat termogenik.

Sifat termogenik meningkatkan pembakaran kalori dan detoksifikasi tubuh.

Mengonsumsi air rebusan jahe yang ditambah dengan teh juga bisa meningkatkan pembakaran kalori dalam tubuh.

Sifat anti-inflamasinya meningkatkan sistem pencernaan sehingga mengurangi kembung dan rasa tidak nyaman di perut.

Minum teh jahe juga dapat menjaga tingkat energi dan mengontrol berat badan.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm