Baby cumi sambal ijo ala Foodplace.
Baby cumi sambal ijo ala Foodplace. ( KOMPAS.com/MIFTAHUL RIZKY)

Stok Lauk Awet untuk Bekal Kantor, Berikut Ini Cara Membuat Cumi Asin Cabai Hijau

11 Juli 2024 07:13 WIB

SonoraBangka.id - Masak stok lauk yang awet tahan lama meskipun disimpan di kulkas selama beberapa hari, bisa jadi penyelamat di tanggal tua.  Selain irit, makanan yang dimasak sendiri juga lebih sehat.

Coba buat cumi asin cabai hijau yang bahannya sederhana ini. Resep dari Sajian Sedap ini juga menggunakan daun jeruk agar makanan lebih nikmat. 

Resep cumi asin cabai hijau

Bahan: 

250 gram cumi asin 

2 lembar daun salam

2 tangkai serai, dimemarkan

5 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya

3 buah tomat hijau, dipotong

100 ml air

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm