( )

Tips 5 Cara Menghilangkan Semut di Beras dengan Bahan Dapur

9 September 2024 13:52 WIB

SonoraBangka.id - Salah satu penyebab utama semut masuk ke rumah adalah sisa makanan atau remah-remah yang tidak dibersihkan dengan baik.

Ya, semut merupakan serangga kecil yang sering kali menjadi tamu tak diundang di dapur.

Kehadirannya di dalam beras tentu saja sangat mengganggu dan membuat kita tidak nyaman.

Beras yang terserang semut tidak hanya menjadi kotor, tetapi juga berpotensi terkontaminasi bakteri dan jamur.

Lantas, bagaimana cara menghilangkan semut di beras?

Rupanya ada beberapa bahan dapur efektif untuk cara menghilangkan semut di beras, lo.

Berikut 5 cara menghilangkan semut di beras yang bisa dicoba dikutip dari Kompas.com.

1.Bawang Putih

Cara menghilangkan semut di beras yang pertama adalah dengan bawang putih.

Masukkan bawang putih utuh yang belum dikupas dalam wadah beras juga dapat mengusir semut.

Anda juga bisa letakkan bahan dapur ini terutama dekat semut yang aktif bergerak.

Sumberwww.kabarbumn.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm