2. Bersihkan Saluran Air
Selain tempat sampah, kita bisa membersihkan saluran pipa.
Sebab, biasanya lalat terbang di dekat pipa ledeng.
Ini sepertinya menunjukkan adanya kerusakan pipa selokan sehingga membuat limbah merembes.
Lokasi seperti ini biasanya disukai lalat lho.
3. Pasang Jebakan Lalat
Kita bisa menggunakan selotip yang ampuh untuk membasmi serangga.
Taruhlah perangkap lalat di dekat jendela saat siang hari.
Biasanya lalat tertarik oleh cahaya dari jendela.
Ini merupakan cara alami untuk menjebak lalat.
4. Penutup Makanan
Jangan lupa untuk selalu menggunakan penutup di meja makan.
Makanan yang berada dalam keadaan tertutup tidak dihinggapi lalat.
Semoga tips ini bermanfaat!
Artikel ini telah terbit di https://nova.grid.id/read/053960648/ukurannya-besar-bikin-jijik-cara-mengusir-lalat-hijau-hijau-tanpa-bahan-kimia?page=all