Ilustrasi siomay bandung.
Ilustrasi siomay bandung. ( SHUTTERSTOCK/Aris Setya)

Rendah Kolesterol, Berikut REsep Siomay Ikan Tenggiri Pakai Kulit Pangsit

20 September 2024 07:04 WIB

SonoraBangka.id - Siumai atau siomay umum dibuat dari ikan tenggiri. Biasanya, seporsi siomay dilengkapi dengan tahu, pare, dan kentang. Seporsi siomay dalam resep ini dapat menjadi rekomendasi makanan rendah kolesterol. Sebab, satu porsinya hanya mengandung 49,8 miligram kolesterol. Cara membuatnya juga praktis karena menggunakan kulit pangsit tanpa perlu ribet menyiapkan kulit siomay sendiri. Ikuti resep siomay ikan tenggiri dari buku "Kartu Resep: Kolesterol" (2010) oleh Rita Ramayulis terbitan Penerbar Plus berikut ini.  

Resep siomay ikan tenggiri

Bahan:

3 lembar kulit pangsit

50 gr ikan tenggiri (haluskan)

50 gr tahu (haluskan)

1 sdt tepung sagu

1 sdm santan

1 sdm daun bawang (iris)

Gula pasir secukupnya

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm