Ilustrasi daging sapi.
Ilustrasi daging sapi. ( FREEPIK/MDJAFF)

Sebelum Dimasak atau Disimpan, Mengapa Daging Mentah Tidak Boleh Dicuci ?

4 November 2024 15:09 WIB

Jika daging tidak langsung dimasak, simpan dalam wadah tertutup dan letakkan di rak bawah kulkas agar cairan daging tidak menetes ke bahan makanan lain.

2. Bersihkan peralatan dan tangan

Setelah menyiapkan daging mentah, pastikan semua peralatan, seperti pisau dan talenan, dicuci bersih. Cuci tangan dengan sabun untuk mencegah penyebaran bakteri. 

3. Keringkan daging dengan tisu dapur

Daripada mencucinya, bersihkan darah atau cairan pada daging dengan tisu dapur. Lakukan dengan menepuk-nepuk daging secara perlahan.

4. Masak dengan suhu dan waktu yang tepat

Pastikan daging dimasak dengan suhu yang cukup tinggi dan waktu yang tepat agar semua bakteri mati. Teknik memasak seperti merebus, menggoreng, atau memanggang adalah pilihan yang baik.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Mengapa Daging Mentah Tidak Boleh Dicuci Sebelum Dimasak atau Disimpan?", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2024/11/04/093100975/mengapa-daging-mentah-tidak-boleh-dicuci-sebelum-dimasak-atau-disimpan-.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm