Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock )

6 Hal Kebiasaan Yang Bisa Memperlambat Metabolisme Tubu8h Kita

2 Februari 2021 18:34 WIB

6. Kurang latihan kekuatan

Berolahraga dengan beban adalah strategi yang bagus untuk menjaga agar metabolisme Anda tidak melambat.

Latihan kekuatan telah terbukti dapat meningkatkan laju metabolisme pada orang sehat, serta mereka yang memiliki penyakit jantung atau kelebihan berat badan atau obesitas.

Olahraga beban dapat meningkatkan massa otot, yang membentuk sebagian besar massa bebas lemak di tubuh Anda.

Memiliki jumlah massa bebas lemak yang lebih tinggi secara signifikan bisa meningkatkan jumlah kalori yang Anda bakar saat istirahat.

Bahkan, olahraga latihan kekuatan dalam jumlah minimal tampaknya meningkatkan pengeluaran energi.

Dalam studi 6 bulan, orang yang melakukan latihan kekuatan selama 11 menit per hari, 3 hari seminggu, mengalami peningkatan 7,4 persen dalam tingkat metabolisme istirahat dan membakar rata-rata 125 kalori ekstra per hari.

Sebaliknya, tidak melakukan latihan kekuatan apa pun dapat menyebabkan laju metabolisme Anda menurun, terutama selama penurunan berat badan dan penuaan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "6 Kebiasaan yang Bisa Memperlambat Metabolisme Tubuh", Klik untuk baca: https://health.kompas.com/read/2021/02/02/060500568/6-kebiasaan-yang-bisa-memperlambat-metabolisme-tubuh?page=all#page2.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm