2. Lakukan yoga
Tanpa peralatan atau keahlian khusus, kita bisa melakukan beberapa pose yoga sederhana yang ampuh redakan sakit punggung.
Sebagai permulaan, kita bisa melakukan pose anak dengan cara berikut:
Seperti halnya olahraga apa pun, hentikan jika terasa sakit. Dan jika Anda memiliki masalah kesehatan lainnya, bicarakan dengan dokter sebelum memulai program olahraga baru.
3. Atasi stres
Stres secara tak sadar menyebabkan otot-otot menjadi kecnang, termasuk otot punggung, bahu, dan leher. Stres memang tidak bisa kita hindari, tetapi kita bisa melakukan manajemen stres untuk menghindari efek sampingnya.
Mengatasi stres dengan cara yang sehat dapat mengendurkan otot dan mengurangi tekanan pada nyeri punggung.