Ilustrasi
Ilustrasi ( Kompas.com)

4 Gejala Vitiligo Penyakit Memudarnya Warna Kulit Yang Perlu Dikenali

2 Maret 2021 19:20 WIB

Kapan harus ke dokter?

Anda disarankan untuk segera menemui dokter jika area kulit, rambut, atau selaput lendir kehilangan pewarnaan. Vitiligo tidak ada obatnya.

Tetapi perawatan mungkin menghentikan atau memperlambat proses perubahan warna dan mengembalikan beberapa warna ke kulit.

Diagnosis vetiligo

Pada umumnya dokter umum akan dapat mendiagnosis vitiligo setelah memeriksa area kulit yang terkena. Dokter mungkin bertanya kepada Anda jika:

  • Ada riwayat vitiligo dalam keluarga
  • Ada riwayat kondisi autoimun lain dalam keluarga
  • Anda telah melukai area kulit yang terkena , misalnya, apakah Anda mengalami sengatan matahari atau ruam parah di sana
  • Anda terbiasa berjemur di bawah sinar matahari, atau apakah Anda baru terbakar
  • Area kulit mana pun menjadi lebih baik tanpa perawatan, atau apakah semakin parah
  • Anda sudah mencoba perawatan apa pun

Seorang dokter umum mungkin juga bertanya tentang dampak vitiligo pada hidup pasien. Misalnya, seberapa besar hal itu memengaruhi kepercayaan diri atau harga diri Anda dan apakah itu memengaruhi pekerjaan Anda.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Gejala Vitiligo, Penyakit Memudarnya Warna Kulit yang Perlu Dikenali", Klik untuk baca: https://health.kompas.com/read/2021/02/28/110600068/4-gejala-vitiligo-penyakit-memudarnya-warna-kulit-yang-perlu-dikenali?page=all#page2.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm