Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock )

Mau "Rehat" dari Hubungan Percintaan ? Ketahui Dulu 7 Tips Ini

13 Juni 2021 08:28 WIB

SonoraBangka.id - Dalam menjalin suatu hubungan percintaan, tentunya ada berbagai hal yang terjadi.

Adanya pertengkaran dan juga rasa bosan adalah hal yang wajar terjadi dalam suatu hubungan.

Jika semua bisa diatasi, maka ikatan hubungan akan bertambah kuat. Ketika perasaan bosan itu datang, banyak cara yang bisa dilakukan untuk menyegarkan kembali hubungan.

Melakukan jeda atau istirahat sejenak dari hubungan salah satu yang bisa dipertimbangkan.

Nah, bagi yang sedang ingin beristirahat dari suatu hubungan percintaan, cobalah tujuh tips yang dilansir dari laman Times of India berikut ini untuk memulainya.

1. Menentukan waktunya

Kerangka waktu sangat penting ketika kita dan pasangan ingin mengambil istirahat dari satu sama lain.

Menurut terapis, empat hingga enam minggu sudah cukup bagi dua orang untuk jeda dan mempertimbangkan kembali berbagai hal serta mendapatkan kejelasan.

Dalam rentang waktu ini, kita akan beradaptasi dengan krisis dan memikirkan sesuatu yang lebih lanjut pada hubungan kita.

2. Pengaruh istirahat berbeda bagi setiap orang

Jika kita sudah memiliki gagasan tentang seperti apa seharusnya istirahat dari hubungan, bersiaplah untuk beberapa kejutan.

Sebab, semuanya bergantung pada kita dan pasangan dalam memutuskan bentuk "break" seperti apa yang akan berhasil untuk satu sama lain. Sebaiknya bicarakan dengan pasangan untuk mencegah salah paham.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm