Ilustrasi
Ilustrasi ( Shutterstock )

Mau "Rehat" dari Hubungan Percintaan ? Ketahui Dulu 7 Tips Ini

13 Juni 2021 08:28 WIB

Mungkin bagi kita tidak bertemu di akhir pekan sudah cukup untuk memberi ruang, sementara bagi pasangan ingin lebih dari itu.

3. Tetapkan beberapa batasan

Menetapkan batasan akan membantu kita dan pasangan menghindari pertengkaran.

Kita bisa memutuskan untuk tidak bertemu sama sekali dan membuat ekspektasi tetap terkendali.

Mungkin kita juga perlu konseling ke psikolog atau orang yang dianggap netral guna membicarakan batasan-batasan yang tepat.

4. Berdiskusi tentang hal yang dilakukan selama istirahat

Mendiskusikan tentang berbagai hal yang dilakukan selama istirahat dari hubungan itu sangatlah penting.

Apabila kita dan pasangan tidak berada di pemahaman yang sama dalam hal ini, maka masalah kepercayaan pasti akan muncul berlipat ganda saat fase istirahat berakhir.

5. Putuskan untuk merahasiakannya atau tidak

Kita harus memutuskan apakah kita akan menceritakan fase istirahat ini kepada orang-orang terdekat seperti keluarga, teman, atau anak-anak (bagi yang sudah menikah).

Pastikan juga kita memberi tahu keputusan itu bersama dengan pasangan secara detail.

SumberKOMPAS.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm