( )

Harga Tes PCR Ditetapkan Presiden Jokowi Sebesar Rp 450.000 - Rp 550.000Sementara Di India Hanya Rp 98.000

16 Agustus 2021 13:47 WIB

Biaya PCR di India Rp 98 Ribu

Biaya untuk tes covid dengan metode PCR atau singkatan dari polymerase chain reaction bervariasi.

 

Meihat kondisi itu, sosok pengacara kondang Hotman Paris kemudian menyentil soal biaya tes PCR di Indonesia yang disebutnya terbilang mahal.

Tak pelak, sentilan dari Hotman Paris tersebut dengan membandingkan biaya PCR di India menuai komentar netizen.

Bahkan sosok yang dijuluki pengacara Rp 30 miliar tersebut beberkan biaya sekali tes PCR di Indonesia bisa 10 kali dibanding di India.

Hal itu diungkap oleh Hotman Paris lewat akun Instagram pribadinya, @hotmanparisofficial, Kamis (12/8/2021).

Hotman pun menuliskan sindiran pedas terkait ketimpangan harga PCR ini.

"Mari berdoa: Oh Tuhan kapan harga PCR di buat murah ! Oh Tuhan: Rumah Sakit & Klinik makin kaya dari test Pcr!

Setiap travel harus Pcr! Betapa kayanya Rumah sakit dan klinik! Amin," tulis Hotman.

Unggahan akun Hotman Paris itu pun menuai beragam komentar dari warganet.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm