Ilustrasi toko online
Ilustrasi toko online ( GettyImages )

Mau Berjualan Online? Berikut 5 Cara untuk Menjadi Reseller Sukses

11 Oktober 2021 14:05 WIB

SonoraBangka.id - Di masa pandemi covid-19 saat ini membuat tidak sedikit orang kehilangan pekerjaan.

Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, banyak juga masyarakat yang memilih untuk berjualan online, salah satunya menjadi reseller.

Meski begitu, masih banyak dari kita yang belum tahu bagaimana cara menjadi reseller online yang baik hingga bisa sukses berjualan.

Dilansir dari Kompas.com, berikut ini 6 hal yang harus diperhatikan jika ingin menjadi reseller online yang sukses.

1. Tentukan produk yang akan dijual

Langkah pertama adalah dengan mencari tahu produk seperti apa yang ingin kita jual.

Apakah pakaian, make up, automotif, atau aksesoris.
Selain itu, jangan lupa untuk menentukan siapa yang menjadi target pasar agar proses penjualan produk jelas. Usahakan produk yang dijual sesuai dengan permintaan pasar.
Kemudian, kita juga perlu mengetahui seluk beluk dari produk yang dijual agar proses pemasaran produk lebih mudah.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm