Ilustrasi otak cemerlang
Ilustrasi otak cemerlang ( owmedia.com)

6 Jenis Makanan dan Minuman Ini Bikin Otak Kian Cemerlang.Apa Sajakah?

16 November 2021 08:56 WIB

Gula yang dimaksud di sini adalah gula dalam glukosa ya, bukan gula dapur.

Gula ini didapat dari karbohidrat yang kita konsumsi.

Itulah alasannnya mengapa segelas minuman manis dalam jangka pendek bisa membantu ingatan lebih tajam dan mental yang sehat.

  1. Jangan lupakan sarapan!

Tidak terbiasa sarapan?

Lebih baik pikir-pikir lagi dan mulai membiasakan diri untuk sarapan.

 

Penelitian menemukan bahwa sarapan akan membantu proses mengingat dan membuat kita lebih fokus.

Namun, jangan sampai terlalu kelebihan asupan karbohidrat saat sarapan juga karena bisa mengganggu konsentrasi.

Sering mengantuk setelah sarapan?

Coba periksa lagi jumlah karbohidrat yang kita konsumsi, ya!

  1. Ikan, bisa meningkatkan kecerdasan

Protein yang terkandung dalam ikan, terutama yang banyak mengandung omega 3 terbukti meningkatkan kecerdasan.

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm