Cara menghilangkan lemak di paha
Cara menghilangkan lemak di paha ( )

Lemak di Paha Hilang dengan 4 Cara Ini, Salah Satunya Konsumsi Kopi!

22 November 2021 11:02 WIB

SonoraBangka.id - Tidak sedikit orang yang ingin mengetahui bagaimana cara menghilangkan lemak di paha.

Ya, salah satu bagian tubuh yang sering menjadi tempat timbunan lemak ialah paha. 

Nah, ternyata ada beberapa cara mengatasi masalah ini.

Kita bisa mencoba beberapa cara berikut. 

1. Membatasi konsumsi garam dan karbo

Garam membuat penumpukan lemak dalam tubuh. 

Hal ini biasanya menyebabkan kembung di perut. 

Kurangi konsumsi garam harian, maksimal 1500 sodium.

Selain itu batasi juga konsumsi karbo harian. 

Dengan membatasi 2 hal di atas, berat badan bisa berurang. 

 

 

2. Minum kopi

Cara menghilangkan lemak di paha berikutnya dengan meminum kopi. 

Kopi bisa meningkatkan pembakaran dan metabolisme di tubuh, lo. 

Meski begitu batasi konsumsi kopi harian agar tidak jadi masalah, misalnya kesulitan tidur.

3. Konsumsi serat dan protein

Berikutnya kita bisa mengatur konsumsi serat dan protein harian. 

Konsumsi 25-30 gram serat dan 75-100 gram protein sehari. 

Usahakan mengkonsumsi protein seperti sayur atau daging. 

Ini disebabkan karena protein baik untuk pembentukan otot tubuh. 

Yuk dicoba!

SumberNova
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm