SonoraBangka.id - Tidak sedikit orang yang ingin mengetahui bagaimana cara menghilangkan lemak di paha.
Ya, salah satu bagian tubuh yang sering menjadi tempat timbunan lemak ialah paha.
Nah, ternyata ada beberapa cara mengatasi masalah ini.
Kita bisa mencoba beberapa cara berikut.
1. Membatasi konsumsi garam dan karbo
Garam membuat penumpukan lemak dalam tubuh.
Hal ini biasanya menyebabkan kembung di perut.
Kurangi konsumsi garam harian, maksimal 1500 sodium.
Selain itu batasi juga konsumsi karbo harian.
Dengan membatasi 2 hal di atas, berat badan bisa berurang.