V BTS
V BTS ( GRID.ID/Rizqy RHama Zuniar)

V BTS Jadi Satu-satunya Publik Figur Asia yang Masuk ke Dalam Jajaran Selebriti Dengan Jumlah Likes Instagram Terbanyak

30 Maret 2022 08:11 WIB

SonoraBangka.ID - V BTS baru saja menjadi satu-satunya publik figur Asia yang masuk dalam jajaran selebriti dengan jumlah likes Instagram terbanyak.

Kita ketahui bersama bahwa V BTS memiliki akun Instagram bernama @thv yang berhasil memecahkan rekor dengan unggahannya sebagai unggahan dengan likes terbanyak di dunia.

V BTS berhasil mendapatkan lebih dari 19 juta total likes di salah satu unggahannya di Instagram.

MelansirAllkpop.com, Senin (28/3/2022) pria yang memiliki nama lengkap Kim Taehyung itu bahkan berada di dalam satu daftar dengan penyanyi dunia Billie Eilish, dan Ariana Grande.

Hingga pesepakbola dunia Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi, serta publik figur Kylie Jenner dan aktor Tom Holland.

V BTS
(tangkap layar Twitter @@dailytaepraise)
V BTS masuk ke dalam jajaran publik figur dunia yang memiliki jumlah likes terbanyak di Instagram.

Tak sampai di situ, selain merupakan satu-satunya publik figur Korea yang ada di dalam daftar, akun @thv juga menjadi akun paling baru di antara akun selebriti lain.

Ya, kita semua tahu bahwa ketujuh member BTS serentak membuka akun Instagram pada 6 Desember 2021.

Bahkan saking banyaknya yang merasa bahagia terkait perilisan akun Instagram pribadi V, engagements yang didapatkan melampaui jumlah followers-nya.

Lantas, apa postingan V yang memiliki likes terbanyak? apakah potret selfie-nya, atau potret manggung bersama anggota BTS?

 
 

Ternyata kenyataannya adalah tidak ketiganya!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm