Ilustrasi Masak Steak.
Ilustrasi Masak Steak. ( Freepik)

5 Perbedaan Steak Sirloin dan Tenderloin,Jangan Sampai Keliru!

23 Juni 2022 17:37 WIB

Daging tenderloin ini diapit oleh tiga bagian sirloin yang terdiri dari dua bagian yakni bagian atas dan bagian bawah. 

Sedangkan Sirloin sendiri sering dikenal dengan sebutan daging has luar. Ini karena letaknya di bagian bawah hingga bagian luar tulang rusuk. 

2. Tekstur Daging

Salah satu perbedaan sirloin dan tenderloin yang cukup terlihat dan terasa adalah teksturnya. 

Karena terletak dekat bagian panggung dan pinggang, membuat otot-otot sekitar sirloin banyak bergerak. 

Inilah yang membuat potongan daging sirloin memiliki tekstur yang agak keras dan alot. 

Sebaliknya, tenderloin memiliki tekstur daging yang lebih lembut karena otot-otot sekitar tenderloin jarang sekali bekerja. 

Tidak mengherankan bila harga tenderloin sedikit lebih mahal dibandingkan sirloin. 

3. Kandungan Lemak

Tahukah teman-teman? Sirloin merupakan jenis potongan daging dengan lemak di sepanjang pinggirannya.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm