Menggunakan AC di kamar tidur memang memberikan banyak manfaat. Tapi penting untuk tahu cara menggunakannya dengan benar agar tidur tetap nyaman.
Menggunakan AC di kamar tidur memang memberikan banyak manfaat. Tapi penting untuk tahu cara menggunakannya dengan benar agar tidur tetap nyaman. ( )

Tips Mengatur Suhu AC Agar Tidur Nyaman,Jangan Terlalu Dingin atau Panas

24 Juni 2022 09:23 WIB

Hal ini bukan hanya baik untuk tubuh, tapi juga bisa menjadi cara menghemat energi.

Dengan mengikuti tips yang sudah disampaikan, teman-teman akan mendapatkan banyak manfaat dari menggunakan AC.

Bukan hanya tidur nyaman di malam hari, berikut beberapa manfaat adanya AC di kamar atau ruangan di dalam rumah.

Manfaat Menggunakan AC

1. Mengatasi Heatstroke

Heatstroke bisa membuat seseorang merasa sangat panas bahkan bisa menyebabkan pingsan.

Dalam kondisi ini, masuk ke ruangan ber-AC bisa membantu menurunkan suhu tubuh dan membuat kondisi tubuh kembali normal dengan cepat.

2. Atasi Gangguan Pernapasan

Bagi teman-teman yang memiliki gangguan pernapasan, menggunakan AC bisa membantu.

AC akan mengurangi jumlah debu yang beterbangan karena tersaring. Jadi penggunaan AC juga akan cocok untuk orang dengan masalah alergi debu.

Tapi ingat untuk selalu melakukan perawatan dengan membersihkan penyaring udara di AC secara rutin.

Itu tadi tips yang bisa teman-teman coba untuk memuat tidur nyaman di malam hari dengan menggunakan AC.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm