50 ml air
3 buah cabai merah, iris serong
3 buah cabai hijau, iris serong
1 cm lengkuas, memarkan, iris tipis
2 lembar dua salam
1 sdt garam
1/2 sdt gula pasir
100 ml air
Cara membuat oseng paria petai:
1. Campur paria dengan satu sendok makan garam, remas-remas sampai layu. Cuci bersih, tiriskan. Ulangi sekali lagi.
2. Tumis bawang putih, bawang merah, daun salam, lengkuas, terasi, sampai harum. Tambahkan tomat, cabai merah, cabai hijau, aduk sampai layu.
3. Masukkan ampela, paria, dan petai, aduk rata. Tambahkan air, garam, dan gula pasir. Masak sampai matang. Angkat, sajikan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Resep Oseng Paria Petai dengan Ampela, Hanya 3 Langkah Masak", Klik untuk baca: https://www.kompas.com/food/read/2022/07/05/080800075/resep-oseng-paria-petai-dengan-ampela-hanya-3-langkah-masak.