Ilustrasi talam singkong pandan.
Ilustrasi talam singkong pandan. ( Dok. Sajian Sedap)

Sehat Tanpa Minyak Goreng, Berikut Cara Membuat Talam Singkong Pandan

7 Juli 2022 06:20 WIB

SonoraBangka.id - Talam singkong identik dengan campuran singkong dan gula merah atau gula aren.  Kamu bisa membuat kreasi kue talam dengan membuat talam singkong pandan. Cara membuatnya persis seperti membuat talam singkong biasa, hanya ada tambahan air suji dan daun pandan.  Resep talam singkong daun pandan dari Sajian Sedap ini juga bisa jadi pilihan camilan enak dan sehat tanpa perlu minyak goreng.

Resep talam singkong pandan

Bahan: 

500 gram singkong parut

1/2 sendok teh garam

125 gram gula pasir

50 ml air daun suji dari 20 lembar daun suji dan 2 lembar daun pandan

200 ml santan kental dari 1 butir kelapa

Bahan ii:

250 ml santan dari 1/2 butir kelapa

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm