Palung Mariana adalah bagian laut yang terdalam di dunia dengan kedalaman lebih dari 10 ribu meter di bawah permukaan laut.
Palung Mariana adalah bagian laut yang terdalam di dunia dengan kedalaman lebih dari 10 ribu meter di bawah permukaan laut. ( )

Ada yang Dalamnya Sampai 10 Ribu Meter, Ini 5 Laut Terdalam di Dunia

9 Juli 2022 06:36 WIB

Pada palung terdalam pada urutan ketiga ini disebut terbentuk akibat benturan antara lempengen Zamboanga dan lempeng Palawan

4. Palung Puerto Rico

Kemudian adalah Palung Peurto Rico yang ada di Samudra Atlantik yang juga berdekatan dengan Laut Karibia.

Palung ini memiliki bagian parit dengan panjang sekitar 800 kilometer.

Sedangkan palungnya sendiri berkedalaman kurang lebih 8.376 meter di bawah permukaan laut.

Dengan kedalaman tersebut, para peneliti menilai saat gempa terjadi di sepanjang zona patahan, bisa saja tsunami muncul dan memberikan kerusakan parah.

Selain itu, kini para peneliti juga sedang melakukan pencarian terkait makhluk hidup yang bisa bertahan hidup di laut terdalam tersebut.

5. Palung Jawa

Di Indonesia ada juga palung yang cukup dalam, yaitu Palung Jawa, yang berada di Laut Jawa dan dikenal juga dengan Sunda Double Trench.

Berada di bagian timur laut Samudra Hindia, Palung Jawa ini memiliki kedalaman maksimal 7.450 meter.

Pada palung ini juga menjadi zona subduksi yang luas, yaitu adanya lempengan tektonik di dasar laut sebelah barat terdorong ke bawah lempengan stabil di sisi timur.

Wilayah ini juga menjadi zona vulkanik dan seismik aktif.

Nah, itu tadi lima palung laut terdalam di seluruh dunia, yang salah satunya ada di Indonesia, yaitu Palung Jawa.

(Foto:Cretive Commons/1840489pavan nd)

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
101.1 fm
103.5 fm
105.9 fm
94.4 fm